penjualan


Transaksi faktur penjualan berfungsi untuk mencatat tagihan penjualan kepada pelanggan. Untuk membuat faktur penjualan baru, klik Transaksi->Penjualan->Faktur Penjualan Berikut ini adalah tampilan untuk pembuatan faktur penjualan Pengisian Informasi Faktur Penjualan Nomor Faktur, berisi nomor urut faktur penjualan. Nomor faktur penjualan akan terisi otomatis berdasarkan pola nomor faktur penjualan yang terakhir. […]

Transaksi Faktur Penjualan


Penjualan kasir atau yang populer dengan istilah Point of Sales (POS) adalah bagian dari modul penjualan Feat yang merupakan transaksi tunai untuk transaksi retail. Pengisian di transaksi point of sales ini sangat sederhana dan cepat. Tetapi sebelum menggunakan transaksi POS harus melakukan pengaturan beberapa hal terlebih dahulu, yaitu: Pengaturan Setup […]

Transaksi Point of Sales


Penjualan di Feat ada 2 macam, yaitu: Transaksi kredit dan tunai menggunakan faktur penjualan Penjualan tunai di kasir menggunakan Point of Sales Untuk membuka daftar faktur penjualan, klik Daftar->Penjualan->Faktur Penjualan. Sedangkan untuk membuka penjualan kasir (Point of Sales), klik Daftar->Penjualan->Point of Sales. Tampilan daftar penjualannya akan sama antara faktur penjualan […]

Daftar Faktur Penjualan & Point of Sales



Transaksi pengiriman barang berfungsi untuk mencatat pengiriman produk-produk ke pelanggan. Pengiriman barang ini juga berguna untuk pengguna yang tidak mempunyai akses untuk melihat harga jual, misalnya pengguna di bagian gudang. Selain itu, pengiriman barang juga cocok untuk transaksi di mana pengiriman barang ke pelanggan mempunyai tanggal yang berbeda dengan faktur […]

Transaksi Pengiriman Barang


Daftar Pengiriman Barang untuk melihat pengiriman barang-barang kepada pelanggan oleh bagian gudang. Untuk membukanya, klik Daftar->Penjualan->Pengiriman Barang Tampilan daftar pengiriman barang akan terlihat seperti gambar berikut ini Data pengiriman barang yang tampil akan berdasarkan periode tanggal awal sampai tanggal akhir. Untuk melihat isi pengiriman barang, lakukan double klik di baris […]

Daftar Pengiriman Barang


Transaksi order penjualan berfungsi untuk menerima pesanan dari pelanggan. Dengan adanya order penjualan ini, pengguna dapat memantau status pesanan penjualan, apakah sudah ada pengiriman atas order penjualan ini atau belum. Order penjualan ini juga berfungsi sebagai kesepakatan harga dengan pelanggan. Untuk membuat order penjualan baru, klik Transaksi->Penjualan->Order Penjualan Berikut ini […]

Transaksi Order Penjualan



Daftar Order Penjualan untuk melihat pemesanan penjualan dari penjualan. Untuk membukanya, klik Daftar->Penjualan->Order Penjualan Tampilan daftar order penjualan akan terlihat seperti gambar berikut ini Data order penjualan yang tampil akan berdasarkan periode tanggal awal sampai tanggal akhir. Untuk melihat isi order penjualan, lakukan double klik di baris order penjualan. Jika […]

Daftar Order Penjualan


Transaksi penawaran penjualan berfungsi untuk menawarkan harga produk-produk terpilih kepada pelanggan. Penawaran in mendukung revisi penawaran tak terbatas dan melacak status perubahannya. Penawaran penjualan juga dapat menginformasikan status penyelesaikannya, apakah selesai karena sudah berlanjut ke order penjualan, atau karena sebab lainnya. Untuk membuat penawaran penjualan baru, klik Transaksi->Penjualan->Penawaran Penjualan Berikut […]

Transaksi Penawaran Penjualan


Daftar ini berguna untuk melihat data-data penawaran penjualan dan melakukan penjualan atas dasar penawaran ini. Penawaran penjualan ini adalah bagian paling awal dari siklus penjualan. Cara mengakses daftar penawaran penjualan adalah dengan klik menu Daftar->Penjualan->Penawaran Penjualan Tampilan daftarnya akan muncul seperti gambar berikut ini Data penawaran penjualan yang tampil akan […]

Daftar Penawaran Penjualan