Pelanggan


Daftar pelanggan dan pemasok dapat dibuka melalui menu Daftar->Rekanan. Daftar ini akan menampilkan seluruh pelanggan dan pemasok yang sudah dimasukkan melalui menu Setup->Rekanan Tampilan awal daftar pelanggan dan pemasok akan tampil dalam bentuk grup sesuai tipenya, yaitu pelanggan atau pemasok. Untuk menampilkan detail datanya, double klik kelompoknya, atau klik tanda […]

Daftar Pelanggan dan Pemasok


Menambahkan pelanggan atau pemasok baru dapat menggunakan menu Setup -> Rekanan. Langkah-langkah menambahkan pelanggan atau pemasmok baru, yaitu sebagai berikut: Isi Kode Rekanan (wajib diisi) sesuai kebijakan perusahaan User. Klik tombol Tab untuk pindah ke kolom berikutnya. Isi Nama Rekanan (wajib diisi) sesuai dengan data – data yang kita dapat […]

Menambah Pelanggan dan Pemasok Baru